detikSumbagselRabu, 09 Agu 2023 11:40 WIB Kaki Bocah di Sumut Diamputasi Dilindas Truk Saat Selamatkan Kucing Nasib malang menimpa Nabila (12), bocah asal Sumut yang kakinya harus diamputasi karena dilindas trus saat menyelamatkan kucing peliharaannya.