
Arab Saudi Reformasi Sistem Kafala yang Disebut 'Kebijakan Perbudakan'
Reformasi sistem kafala di Arab Saudi dikhawatirkan tidak menyentuh buruh migran di sektor rumah tangga yang dinilai rentan dengan kekerasan dan eksploitasi.
Reformasi sistem kafala di Arab Saudi dikhawatirkan tidak menyentuh buruh migran di sektor rumah tangga yang dinilai rentan dengan kekerasan dan eksploitasi.
Reformasi bidang tenaga kerja ini akan membolehkan pekerja untuk berganti pekerjaan, dan ke luar negeri tanpa harus mendapatkan izin dari majikan.