detikFinanceRabu, 02 Jul 2025 07:30 WIB Naik Kereta Manggarai-Bandara Soetta Jadi 46 Menit Perjalanan KA Bandara Soetta dari Stasiun Manggarai menuju Stasiun Bandara Soetta yang sebelumnya 56 menit kini dapat ditempuh hanya dalam waktu 46 menit.