
PDIP Capreskan Ganjar, Komunitas JokPro 3 Periode Resmi Bubar
Komunitas Jokowi-Prabowo (JokPro) 2024 membubarkan diri usai PDIP mendeklarasikan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) 2024.
Komunitas Jokowi-Prabowo (JokPro) 2024 membubarkan diri usai PDIP mendeklarasikan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) 2024.
Di tengah wacana penundaan Pemilu 2024, komunitas Jokowi-Prabowo (JokPro) 2024 DKI Jakarta malah bicara mengenai wacana Jokowi tiga periode. Kenapa?
Relawan Jokowi-Prabowo (Jokpro) 2024 gelar aksi di kawasan Patung Kuda, Jakarta. Selain berorasi, aksi itu juga tampilkan pertunjukan seni berupa tarian daerah.
Komunitas JokPro 2024 mendeklarasikan dukungan terhadap Jokowi-Prabowo maju pada Pilpres 2024. Jokowi sudah berulang kali menolak jabatan tiga periode.
"Yang kedua, rasanya sih tidak ada pasal yang saya langgar ya atau kejahatan yang saya lakukan saya menyampaikan ini dengan baik-baik," kata M Qodari.
Menko Polhukam Mahfud Md menanggapi heboh relawan Jokowi-Prabowo 2024 (Jokpro 2024) yang mengusulkan Jokowi 3 periode.
Kalau presiden menolak, dan rakyat juga menolak, mana mungkin akan terjadi?
Tagar #TangkapQodari ramai di media sosial Twitter. Diketahui, M Qodari sebagai pelantang gagasan Jokowi tiga periode.
Muncul isu presiden bisa 3 periode. Namun sejumlah pihak mengkritisi usulan itu, mulai dari elite partai, relawan Jokowi, hingga ditolak Presiden Jokowi.
Muncul wacana relawan yang mendukung Jokowi untuk 3 periode. Ternyata ada keinginan pribadi yang dinilai timbul di balik dorongan tersebut.