
Kabar Reshuffle Kabinet usai Jokowi Marah, Ini 5 Poin yang Jadi Perhatian
Reshuffle adalah mengubah susunan yang merupakan serapan dari Bahasa Inggris. Gosip reshuffle usai Jokowi marah masuk dalam Google Trend.
Reshuffle adalah mengubah susunan yang merupakan serapan dari Bahasa Inggris. Gosip reshuffle usai Jokowi marah masuk dalam Google Trend.
Jokowi jengkel luar biasa terhadap kinerja para menterinya. Dia mengancam akan melakukan reshuffle atau mengocok ulang kabinet. Siapa menteri yang bakal kena?
"Saya lihat memang ada beberapa (menteri) yang perlu di-reshuffle," kata pakar kebijakan publik UGM Prof Wahyudi Kumorotomo, soal Jokowi ancam reshuffle.
Kemarahan Jokowi terhadap para menterinya dinilai sebagai kemarahan level tertinggi. Reshuffle kabinet pemerintahan dinilai sebagai ancaman serius dari Jokowi.
Presiden Jokowi terlihat emosi di beberapa kesempatan. setidaknya 4 kali Jokowi terlihat geram saat berbicara terkait urusan ekonomi selama masa pandemi.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) geram soal pemberian insentif kepada tenaga kesehatan yang menangani COVID-19. Dia menilai prosesnya terlalu berbelit-belit.