
Jokowi Gaungkan Benci Produk Asing, Begini Penjelasan Luhut
Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan alasan di balik pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) benci produk asing.
Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan alasan di balik pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) benci produk asing.
Pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menggaungkan cinta produk dalam negeri dan membenci produk asing ternyata berbalik menjadi kritikan.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggaungkan seruan cinta produk dalam negeri dan membenci produk asing. Hal ini sontak menjadi perhatian banyak orang.
Masyarakat mesti sadar bahwa perang kini telah beralih menjadi perang dagang serta informasi.
Hasil polling yang dilakukan detikcom menunjukkan lebih banyak yang tidak setuju langkah Presiden Jokowi meminta agar mendorong kampanye benci produk asing.
Untuk memenangkan persaingan, produk Indonesia juga harus lebih berkualitas dan memiliki harga yang kompetitif.
Seperti apa data sebenarnya? Benarkan Indonesia sudah dibanjiri barang-barang konsumsi impor yang membunuh UMKM?
Presiden Jokowi mengungkapkan masih ada proyek pemerintah dan BUMN yang menggunakan pipa dari luar negeri. Padahal Indonesia sudah memiliki produsen pipa.
Pernyataan Jokowi yang minta menggaungkan benci produk asing ramai dibahas. Hari ini, Jokowi kembali menyinggungnya di pembukaan Rakaernas HIPMI.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) hari ini bicara hal serupa terkait seruan mencintai produk Indonesia dan tidak suka pada produk asing.