
Golkar Siap Deklarasikan Airlangga Cawapres Jokowi di Rakernas
Rakernas Golkar masih berlanjut hari ini. Golkar pun siap mendeklarasikan sang ketum, Airlangga Hartarto, sebagai cawapres bagi Jokowi di Pilpres 2019.
Rakernas Golkar masih berlanjut hari ini. Golkar pun siap mendeklarasikan sang ketum, Airlangga Hartarto, sebagai cawapres bagi Jokowi di Pilpres 2019.
PDIP dan Golkar mengadakan pertemuan. Kedua partai itu sepakat membahas strategi pemenangan Jokowi di Pilpres 2019.
Dukungan ke Jokowi bertambah dari Perindo dan Hanura. Golkar menegaskan bahwa mereka sudah lebih dahulu mendeklarasikan dukungan ke Jokowi.
Saat ini, kata JK, belum saatnya Golkar menetapkan sosok tertentu sebagai cawapres untuk mendampingi Jokowi.
Teddy mengaku banyak menerima pesan berantai yang bernuansa menjegal Joko Widodo (Jokowi) sebagai calon presiden 2019.
Golkar tiba-tiba membantah isu Novanto diusung jadi cawapres Jokowi. Dari mana isu itu berasal?
Kini, Ical pun mengikuti garis partai. Ia meminta agar seluruh kader Golkar loyal kepada Jokowi yang rencananya akan mereka usung di Pilpres 2019 nanti.
Menurut Wakil Ketua Umum PAN Hanafi Rais, Jokowi lebih memikirkan bagaimana meningkatkan kinerjanya.
Hanura menyebut Jokowi tak terbesit sedikit pun untuk memikirkan periode kedua di tahun kedua pemerintahannya ini. Baginya Jokowi adalah pekerja bukan politisi
PPP sebagai partai pendukung pemerintah, menilai Jokowi tidak pernah memikirkan Pilpres 2019 selama 2 tahun kepemimpinannya.