
John McAfee Meninggal, Berikut Perjalanan Hidup Sang Ikon Antivirus
John McAfee meninggal dunia pada Rabu (23/6). Ia diduga tewas bunuh diri di penjara Barcelona. Simak kisah perjalanan hidup sang ikon antivirus tersebut!
John McAfee meninggal dunia pada Rabu (23/6). Ia diduga tewas bunuh diri di penjara Barcelona. Simak kisah perjalanan hidup sang ikon antivirus tersebut!
Pencipta perangkat antivirus McAfee, John McAfee, meninggal dunia. Ia ditemukan tewas di sel penjara Barcelona.