
Serunya Event JKT48 Cafe
Kali ini JKT 48 membuka 'JKT48 Cafe'. Event yang pertama kali digelar ini berlangsung di JKT48 Theater, Plaza fX, Jakarta, Kamis (29/12/2016).
Kali ini JKT 48 membuka 'JKT48 Cafe'. Event yang pertama kali digelar ini berlangsung di JKT48 Theater, Plaza fX, Jakarta, Kamis (29/12/2016).
JKT48 merilis single yang berjudul 'Saikou ka yo' atau Luar Biasa. Single tersebut merupakan single ke-15 sepanjang 5 tahun JKT48 eksis di dunia hiburan.
Formasi baru Tim K3 JKT48 sudah resmi berlaku sejak 1 Desember lalu. Tim K3 wajah baru ini terdiri dari 24 member yang berasal dari generasi 1, 2, dan 3.
JKT48 kembali membawakan setlist Aturan Anti Cinta untuk kedua kalinya. Pertunjukan perdana digelar di Teater JKT48, Plaza fX, Senayan, Rabu (7/12/2016) malam.
Tim T JKT48 lahir dengan wajah baru. Tak hanya susunan membernya yang berganti, setlist yang dibawakan pun tak lagi Te wo Tsunaginagara.
Menyambut Hari Raya Natal tahun ini, JKT48 siap merilis dua single teranyar yang bertemakan 'Christmas With JKT48'.
Haruka Nakagawa resmi ditunjuk sebagai kapten Tim T JKT48 sejak Juni 2015 lalu. Ada suka-dukanya lho.
Setlist Te wo Tsunaginagara JKT48 resmi diakhiri. Setlist kedua Tim T itu berakhir setelah dibawakan selama kira-kira 20 bulan sejak Maret 2015 lalu.
Fans JKT48 boleh tersenyum, pasalnya kini idol group tersebut sudah resmi ikut meramaikan layanan musik digital Spotify
Para musisi tentunya tampil maksimal di AMI Awards 2016. Mulai dari Sheryl Sheinafia hingga penyanyi keroncong Sundari Soekotjo tampak hadir pada malam kemarin.