
Persoalan Eks Jaksa KPK yang Bikin Wakil Ketua KPK Adukan Anggota Dewas KPK
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron mengadukan anggota Dewas KPK Albertina Ho ke Dewas KPK terkait urusan mantan jaksa KPK berinisial TI. Bagaimana duduk perkaranya?
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron mengadukan anggota Dewas KPK Albertina Ho ke Dewas KPK terkait urusan mantan jaksa KPK berinisial TI. Bagaimana duduk perkaranya?
Tim LHKPN KPK memeriksa rumah hingga bisnis milik istri jaksa TI yang diduga peras saksi senilai Rp 3 miliar.
Tim LHKPN KPK menelisik adanya laporan terkait mantan jaksa KPK tersebut yang tidak mencantumkan mobil mewahnya dalam LHKPN.
KPK mengaku telah menggandeng Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) untuk menelusuri transaksi aliran dana dari jaksa TI.
Albertina mengatakan tidak ada kesimpulan yang menyatakan tidak ada pelanggaran etik.
Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengatakan eks jaksa KPK berinisial TI yang diduga memeras saksi Rp 3 miliar sudah diperiksa.