
Video: Akhirnya Jack Grealish Cetak Gol Usai 392 Hari
Jack Grealish akhirnya mencetak gol lagi. Winger Manchester City seharga 100 juta paun itu diketahui sudah 392 hari puasa gol!
Jack Grealish akhirnya mencetak gol lagi. Winger Manchester City seharga 100 juta paun itu diketahui sudah 392 hari puasa gol!
Hari-hari tanpa gol Jack Grealish akhirnya berakhir. Winger Manchester City itu pecah telor setelah 392 hari tak kuasa membobol gawang lawan.
Jack Grealish kesulitan menemukan performa terbaik di Manchester City. Guardiola menantang Grealish untuk bersaing dan kembali ke level pemenang.
Pep Guardiola menantang Jack Grealish untuk buktikan layak kembali ke starting XI Man City. Grealish harus bersaing dengan Savinho dan tampil maksimal.
2024 Bukan tahunnya Jack Grealish. Pemain Manchester City itu sama sekali nggak bikin gol dari total 34 tembakan. Alamak...
Tahukah kamu, terakhir Jack Grealish bikin gol adalah pada 16 Desember 2023. Setahun berlalu, pemain Man City itu belum bikin gol lagi!
Legenda Arsenal Thierry Henry rupanya sampai berteriak-teriak kesal saat menonton derby Manchester. Secara spesifik, saat melihat sebuah aksi Jack Grealish.
Jack Grealish melempar pujian untuk manajer interim timnas Inggris Lee Carsley. Ia berterima kasih kepada Carsley yang mengembalikan kegembiraannya di timnas.
Jack Grealish tetap dipanggil ke timnas Inggris meski sedang cedera. Manajer Manchester City Pep Guardiola pun heran.
Manchester City menghadapi kesulitan musim ini akibat cedera 11 pemain inti, termasuk Rodri yang absen hingga setahun. Pep Guardiola berharap situasi membaik.