SepakbolaSenin, 13 Mar 2017 12:53 WIB
Boateng Senang Bisa Main Lagi
Kemenangan atas Eintracht Frankfurt berarti spesial untuk bek Bayern Munich Jerome Boateng. Pasalnya itu adalah laga comeback Boateng setelah absen lama.
SepakbolaSenin, 13 Mar 2017 12:53 WIB
Kemenangan atas Eintracht Frankfurt berarti spesial untuk bek Bayern Munich Jerome Boateng. Pasalnya itu adalah laga comeback Boateng setelah absen lama.
SepakbolaSelasa, 20 Des 2016 19:19 WIB
Jerome Boateng akan menepi selama paling tidak enam pekan. Bek Bayern Munich dan timnas Jerman itu akan menjalani pemulihan setelah naik meja operasi.
SepakbolaSenin, 28 Nov 2016 15:36 WIB
Jerome Boateng tak suka dengan kritik Karl-Heinz Rummenigge kepada dirinya. Boateng meminta Rummenigge untuk bicara langsung ketimbang koar-koar di media.
SepakbolaJumat, 25 Nov 2016 19:45 WIB
Performa Jerome Boateng belum lama ini disorot karena mengalami penurunan. Gaya hidup Boateng disebut sebagai penyebabnya. Tapi hal itu ditepis oleh Boateng.
SepakbolaKamis, 24 Nov 2016 12:41 WIB
Chairman Bayern Munich Karl-Heinz Rummenigge mempertanyakan performa Jerome Boateng menyusul kekalahan 2-3 dari Rostov di Liga Champions.
SepakbolaJumat, 18 Nov 2016 02:27 WIB
Bayern Munich menuju Der Klassiker dengan keunggulan cukup jauh atas Borussia Dortmund di klasemen. Tapi itu tak membuat Jerome Boateng meremehkan Dortmund.
SepakbolaKamis, 13 Okt 2016 01:07 WIB
Jerome Boateng mengungkapkan keinginannya pensiun dari timnas Jerman. Tapi itu akan dilakukan jika negaranya berhasil jadi juara dunia lagi di 2018.
SepakbolaSelasa, 02 Agu 2016 19:15 WIB
Bek Jerome Boateng menegaskan dirinya sudah siap menjadi kapten baru tim nasional Jerman menyusul pensiunnya Bastian Schweinsteiger dari level timnas.
PialaEropaJumat, 01 Jul 2016 12:26 WIB
Jerome Boateng mengaku siap dimainkan untuk laga perempatfinal melawan Italia. Bek Jerman itu juga tak khawatir meski tengah terancam akumulasi kartu.
PialaEropaJumat, 24 Jun 2016 00:04 WIB
Jerome Boateng masih menjalani pemulihan pada cedera betisnya. Belum diketahui apakah bek Jerman itu bisa tampil di babak 16 besar melawan Slovakia.