
Dolar Menguat, Berdampak Tidak Langsung untuk Isuzu
Dolar semakin menekan rupiah. Isuzu mengakui meski hal ini bisa berdampak pada industri otomotif termasuk Isuzu, namun dampak ini tidak akan terasa langsung.
Dolar semakin menekan rupiah. Isuzu mengakui meski hal ini bisa berdampak pada industri otomotif termasuk Isuzu, namun dampak ini tidak akan terasa langsung.
Isuzu akan mengekspor Traga. Pikap itu diekspor dalam bentuk utuh atau CBU ke negara-negara Asia Tenggara
Isuzu memperkenalkan Traga sebagai pilihan baru para pengusaha Indonesia. Apa strateginya?
Jika diperhatikan, mobil-mobil pikap biasanya tidak dilengkapi dengan AC. Kira-kira kenapa ya?
Isuzu Traga bisa dikatakan cukup digemari para pengusaha di Indonesia. Bayangkan saja, hanya dalam kurun waktu satu minggu, 155 unit Isuzu Traga telah terjual.
PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) meluncurkan pikap baru, Isuzu Traga. Ini meneruskan peran Isuzu Bison setelah mengaspal delapan tahun.