
Orang Tua Tewas Dalam Kecelakaan, Gitaris Dewa 19: 2 Sejoli Tak Terpisahkan
Vega Antares yang merupakan anak mendiang eks Danseskoal TNI AL Laksda (purn) Herry Setianegara ikhlas ibu dan ayahnya jadi korban tewas kecelakaan di Boyolali.
Vega Antares yang merupakan anak mendiang eks Danseskoal TNI AL Laksda (purn) Herry Setianegara ikhlas ibu dan ayahnya jadi korban tewas kecelakaan di Boyolali.
Gitaris band Dewa-19, Vega Antares Setianegara, putra dari Laksda (Purn) Herry Setianegara, yang tewas dalam kecelakaan Boyolali, berbagi kenangan.
Istri eks Danseskoal Laksda (Purn) Herry Setianegara, Roro Ken Respati meninggal dunia usai dirawat intensif