detikOtoSabtu, 07 Sep 2019 10:20 WIB
Konvoi Kendaraan Listrik Jakarta-Serpong
Puluhan kendaraan listrik berkonvoi dari Jakarta-Serpong. Acara ini sebagai bagian dari Indonesia Electric Motor Show.
detikOtoSabtu, 07 Sep 2019 10:20 WIB
Puluhan kendaraan listrik berkonvoi dari Jakarta-Serpong. Acara ini sebagai bagian dari Indonesia Electric Motor Show.
detikOtoKamis, 05 Sep 2019 22:25 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengunjungi pameran Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2019. Anies sempat menjajal menaiki Toyota i-Road.
detikOtoKamis, 05 Sep 2019 19:57 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengunjungi pameran Indonesia Electric Motor Show (IEMS) di Balai Kartini, Jakarta Selatan, Kamis (5/9/2019).
detikOtoKamis, 05 Sep 2019 17:00 WIB
Kendaraan listrik selama ini terkendala soal STNK. Namun semenjak ada regulasi, data dari kepolisian menyebutkan ribuan kendaraan listrik sudah punya STN.
detikOtoKamis, 05 Sep 2019 16:15 WIB
Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI) memajang satu mobil antik yang mesinnya diubah jadi tenaga listrik di IEMS 2019. Seperti apa penampakannya?
detikOtoKamis, 05 Sep 2019 15:48 WIB
Mobil ini dimiliki oleh Marius Pratiknjo, anggota PPMKI yang juga memiliki komitmen untuk mengaplikasi teknologi ramah lingkungan di mobil kuno.
detikOtoKamis, 05 Sep 2019 14:38 WIB
Toyota Indonesia turut tampilkan beragam kendaraan elektrifikasi di Indonesia Electric Motor Show 2019. Penasaran apa saja kendaraan yang ditampilkan? Lihat yuk
detikOtoRabu, 04 Sep 2019 19:41 WIB
Wuling Motors Indonesia memamerkan dua mobil listrik di pameran Indonesia Electric Motor Show. Meski sama imutnya, mobil ada beda spek.
detikOtoRabu, 04 Sep 2019 14:08 WIB
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan mobil listrik saat ini memang masih memiliki banderol yang mahal.
detikOtoRabu, 04 Sep 2019 13:41 WIB
Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2019 resmi dibuka di Balai Kartini, Jakarta. Ajang tentang kendaraan listrik ini jadi yang pertama berlangsung di Indonesia