detikSumutKamis, 09 Mei 2024 09:32 WIB Kejamnya Ibu di Rohil, Racun Anak Tiri gegara Kesal Suami Tak Mau Mudik Kejamnya Riwanti, seorang ibu di Rokan Hilir yang tega meracuni anak tirinya hanya gara-gara kesal sang suami tak mau diajak mudik. Kini ia pun ditahan.