
Berkat Mate 60, Huawei Kembali Jadi Ponsel Teratas di China
Melewati tahun penuh gejolak karena menerima sanksi AS pada tahun 2020, kini Huawei mulai bersinar kembali setelah sukses menempati posisi teratas di China
Melewati tahun penuh gejolak karena menerima sanksi AS pada tahun 2020, kini Huawei mulai bersinar kembali setelah sukses menempati posisi teratas di China
Di tengah persaingan Huawei dan Apple di China, Foxconn dilaporkan menggaji perakit HP Huawei lebih tinggi ketimbang perakit iPhone.
Sebuah survei yang dilakukan oleh portal berita China menanyakan pilih Mate 60 dan iPhone 15. Kira-kira banyak pilih yang mana?
Huawei Watch GT4 smartwatch terbaru Huawei mengalami banyak peningkatakan teknologi dan fitur mumpuni. Apa saja?
Apple kena tekanan yang cukup besar di China. Keluarnya Huawei Mate 60 Pro dengan chip 7 nm dianggap menyita perhatian warga China dari iPhone.
Huawei memiliki laboratorium kesehatan untuk menguji fitur atau perangkat wearable kesehatan terbaru mereka. Isinya bikin penasaran.
Huawei telah meluncurkan ponsel flagship terbaru Mate 60 series pada 30 Agustus 2023. Peluncurannya secara misterius membuat Amerika ketar-ketir.
Huawei Watch GT 4 akhirnya resmi diluncurkan secara global. Jam pintar ini pun dipastikan akan masuk di Indonesia. Berikut penampakannya.
SK Hynix, pabrikan memori asal Korea Selatan, melakukan investigasi karena dua chip memorinya dipakai di Mate 60 Pro
Netizen China terbelah antara Huawei Mate 60 Pro dan iPhone 15. Tapi sebagian besar lebih Huawei Mate 60 Pro yang dianggap lebih canggih.