
Terkenal Horor, Hotel Cecil Kini Diubah Jadi Perumahan
Hotel Cecil di Los Angeles dikenal horor karena terjadi banyak kasus kejahatan. Kini hotel itu diubah menjadi perumahan. Akankah kesan horornya hilang?
Hotel Cecil di Los Angeles dikenal horor karena terjadi banyak kasus kejahatan. Kini hotel itu diubah menjadi perumahan. Akankah kesan horornya hilang?
Sebuah penginapan di AS menjadi saksi bisu sederet tragedi pembunuhan di dalamnya. Hingga kini hotel cecil terkenal menyeramkan.
Berdiri selama 94 tahun, Hotel Cecil sempat menarik perhatian media nasional AS. Rentetan kejadian pembunuhan menjadikan penginapan ini dikenal menyeramkan