
Tim Honda Racing Corporation untuk MotoGP 2025 Diluncurkan di Cikarang
Honda Racing Corporation (HRC) resmi meluncurkan tim dan livery baru untuk MotoGP 2025. Peluncuran tersebut digelar di Cikarang, Jawa Barat.
Honda Racing Corporation (HRC) resmi meluncurkan tim dan livery baru untuk MotoGP 2025. Peluncuran tersebut digelar di Cikarang, Jawa Barat.
Honda Racing Corporation akan meluncurkan tim dan livery baru MotoGP 2025 di Cikarang, bukan Jakarta. Joan Mir dan Luca Marini dipastikan hadir.
Honda sudah mendapat konsesi, namun pengembangan motornya berjalan lambat. Dua pebalapnya, Luca Marini dan Joan Mir belum berhasil tembus 10 besar.
Tak ada lagi logo Repsol di motor tim pabrikan Honda MotoGP mulai musim 2025. Santer dikabarkan posisi Repsol itu akan digantikan oleh Castrol.
Honda Racing Corporation (HRC) resmi merekrut Aleix Espargaro. Espargaro akan menjadi test rider untuk Honda pada 2025 setelah pensiun sebagai pebalap MotoGP.
Jangankan menang, untuk tembus tiga besar teratas saja kesulitan. Bos Honda, Tetsuhiro Kuwata benci dengan situasi tersebut.
Dua pebalap HRC (Honda Racing Corporation) Iker Lecuona dan Xavi Vierge datang ke Jakarta menjelang musim baru WSBK 2024.
Tak hanya mengadakan sesi ramah tamah dengan media dan para youtuber, para pebalap HRC itu juga turut merasakan sensasi riding santai di jalanan Jakarta.
Pebalap Team HRC WSBK, Xavi Vierge, merasa kecewa karena Sirkuit Mandalika tak menyelenggarakan balap WSBK (World Superbike) musim 2024.
Empat pebalap HRC yang hadir di Jakarta terdiri dari Rubén Fernández dan Tim Gajser (MXGP), serta Iker Lecuona dan Xavi Vierge yang berkompetisi di WSBK.