detikNewsRabu, 22 Agu 2018 12:59 WIB
Jumlah Sapi Kurban Naik, Ridwan Kamil: Ekonomi Warga Meningkat
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil mengatakan 8.300 ekor sapi dikurbankan warga pada Idul Adha tahun ini. Jumlah tersebut meningkat dari tahun lalu.












































