SepakbolaSelasa, 02 Agu 2016 20:16 WIB
Swansea Ikat Sigurdsson dengan Kontrak Baru
Gylfi Sigurdsson menunjukkan kesetiaannya kepada Swansea City. Gelandang serang asal Islandia itu meneken kontrak baru berdurasi empat tahun dengan The Swans.










































