detikHotMinggu, 03 Mar 2019 18:31 WIB
Ucapan Ultah Gwyneth Paltrow untuk Chris Martin
Walaupun sudah menikah lagi Gwyneth Paltrow tetap mengingat ulang tahun mantan suaminya Chris Martin.
detikHotMinggu, 03 Mar 2019 18:31 WIB
Walaupun sudah menikah lagi Gwyneth Paltrow tetap mengingat ulang tahun mantan suaminya Chris Martin.
detikHotRabu, 20 Feb 2019 13:32 WIB
Gwyneth Paltrow memilih tak akan berlama-lama lagi bergabung dengan Marvel. Sebelumnya ia diketahui kerap muncul di seri 'Avengers'.
detikHotRabu, 20 Feb 2019 11:51 WIB
Aktris Gwyneth Paltrow memutuskan untuk keluar dari keluarga besar Marvel Cinematic Universe (MCU) setelah 10 tahun bergabung dalam filmnya.
detikHotRabu, 30 Jan 2019 11:27 WIB
Gwyneth Paltrow dituding menjadi penyebab sebuah insiden kecelakaan di tempat ski. Karena insiden itu, sang pelapor mengaku mengalami cedera otak.
detikHotJumat, 18 Jan 2019 08:21 WIB
Gwyneth Paltrow telah menikah lagi setelah bercerai dengan musisi Chris Martin.
detikHotJumat, 11 Jan 2019 10:07 WIB
Chris Martin dan Gwyneth Paltrow kini dekat sebagai sahabat. Saking akrabnya, vokalis Coldplay tersebut ikut bulan madu dengan Gwyneth dan suami barunya.
detikHealthJumat, 21 Des 2018 16:45 WIB
Paltrow yang kini berusia 46 tahun merasakan perubahan hormon dalam perimenopause menuju menopause. Tahap ini mengakibatkan wanita mudah sedih dan senang.
detikHotMinggu, 16 Des 2018 14:05 WIB
Chris Martin kabarnya akan bertunangan dengan Dakota Johnson. Disebutkan pula, Chris Martin sengaja menunggu momen Gwyneth Paltrow menikah terlebih dahulu.
detikHotRabu, 05 Des 2018 12:03 WIB
Gwyneth Paltrow saat ini sudah resmi menjadi istri dari Brad Falchuk. Namun ternyata, keduanya masih tidak tinggal serumah.
detikHotSelasa, 27 Nov 2018 11:30 WIB
Siapa bilang perceraian bikin mantan saling musuhan? Chris Martin dan Gwyneth Paltrow contohnya yang masih akur. Mereka bahkan merayakan Thanksgiving bersama.