detikTravelRabu, 02 Des 2020 16:07 WIB Gunung Semeru Muntahkan Guguran Lava, 103 Pendaki Turun dengan Selamat Guguran lava pijar yang dikeluarkan oleh Gunung Semeru menyebabkan jalur pendakian sementara ditutup. Beruntung, seluruh pendaki berhasil turun dengan selamat.