
Jumlah Pengguna Online Grocery Tumbuh Positif, Ini Faktor Penyebabnya
Hasil riset yang dilakukan 'Yougov' menunjukan adanya pertumbuhan positif terhadap pengguna jasa belanja bahan pokok online.
Hasil riset yang dilakukan 'Yougov' menunjukan adanya pertumbuhan positif terhadap pengguna jasa belanja bahan pokok online.
Perubahan gaya hidup saat pandemi jadi salah satu pemicu industri grocery online terus tumbuh. Di tahun ini, kata pencarian belanja bahan pokok online naik.