SepakbolaRabu, 09 Apr 2025 20:00 WIB 6 Pemainnya Berkontribusi di Timnas U-17, Persija Komentar Begini Ada rasa bangga berlipat ganda bagi Persija melihat aksi Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025, berkat keterlibatan 6 pemainnya di skuad Garuda Muda.