
Geylang International FC Antisipasi Pemain Bintang Macan Kemayoran
Meski cuma uji coba, Geylang International FC, tak ingin tampil setengah hati menghadapi Persija Jakarta. Mereka siap meladeni pemain bintang Macan Kemayoran.
Meski cuma uji coba, Geylang International FC, tak ingin tampil setengah hati menghadapi Persija Jakarta. Mereka siap meladeni pemain bintang Macan Kemayoran.
Persija Jakarta menjalani uji coba terakhir melawan Geylang International FC sebelum tampil di Liga 1 2020. Macan Kemayoran berharap dukungan The Jakmania.
Pelatih Persija Jakarta Sergio Farias tak terbebani dengan julukan dream team untuk timnya. Dia berupaya meraih gelar juara Liga 1 demi membuktikannya.