Kamis, 26 Des 2019 12:58 WIB
Turis-Warga yang Ingin Lihat Gerhana di Bali Diimbau Pakai Kacamata
Gerhana matahari bisa dilihat pada pukul 12.15 Wita dan puncaknya akan terjadi pada pukul 14.03 Wita.
Kamis, 26 Des 2019 12:58 WIB
Gerhana matahari bisa dilihat pada pukul 12.15 Wita dan puncaknya akan terjadi pada pukul 14.03 Wita.
Kamis, 26 Des 2019 12:54 WIB
Warga Siak menonton bersama Gerhana Matahari Cincin. Namun karena sinyal HP jelek, mereka susah posting suasana di media sosial.
Foto News
Kamis, 26 Des 2019 12:47 WIB
Matahari berbentuk cincin di Aceh terjadi saat puncak gerhana matahari cincin pukul 11.55 WIB. Fenomena itu bisa terlihat jelas di Simeulue dan Aceh Singkil.
Kamis, 26 Des 2019 12:36 WIB
Cuaca mendung tidak dapat diprediksi. Tidak semua daerah yang dilintasi Gerhana Matahari Cincin mendapatkan langit yang jernih.
Kamis, 26 Des 2019 12:18 WIB
Gerhana matahari cincin (GMC) menyapa sejumlah wilayah di Indonesia. Fenomena ini termasuk langka. Saksikan detik-detik GMC di sini.
Kamis, 26 Des 2019 12:14 WIB
Gerhana Matahari Cincin sedang berlangsung di langit Indonesia. Boleh tidak sih melihat gerhana dengan perantara smartphone dan pantulan air?
Curated News
Kamis, 26 Des 2019 12:08 WIB
Mulai pagi hingga siang ini, beberapa topik berita terus menyedot minat pembaca. Berikut ini daftar berita yang tak boleh kamu lewatkan:
Kamis, 26 Des 2019 11:59 WIB
Hari ini gerhana matahari cincin diprediksi akan terjadi. Bagi warga yang penasaran ingin melihatnya langsung disarankan menggunakan pelindung.
Kamis, 26 Des 2019 11:58 WIB
Ribuan warga Medan memadati lokasi pemantauan gerhana matahari di kampus Pascasarjana UMSU. Warga diberi kacamata khusus melihat gerhana.
20Detik
Kamis, 26 Des 2019 11:56 WIB
Fenomena alam gerhana matahari cincin (GMC) menarik perhatian warga Simeulue, Aceh. Pemantauan di halaman Masjid Baiturrahmah, Simeulue. Begini suasananya.