
Tidak Cukup Seorang Buya Ahmad Syafii Maarif
Kita harus membangun kesadaran bahwa sejarah kekerasan atas nama politik, agama maupun sentimen ras mewariskan dendam dan trauma yang sulit dicari obatnya.
Kita harus membangun kesadaran bahwa sejarah kekerasan atas nama politik, agama maupun sentimen ras mewariskan dendam dan trauma yang sulit dicari obatnya.
Romo Edmund Prier menjadi salah satu korbanĀ penyerangan di Gereja St Lidwina Sleman. Romo Prier mengalami luka sabetan di kepalanya.