detikNewsKamis, 04 Apr 2019 15:29 WIB
Viaduk Tirtonadi Solo Tergenang, Diduga Aksi Sabotase Saluran Air
Viaduk Tirtonadi Solo tergenang air hingga setinggi 1,5 meter. Genangan diduga akibat aksi sabotase dengan menyumbat saluran air untuk kepentingan tertentu.












































