Selasa, 23 Jan 2018 14:36 WIB
Gempa Banten Terasa sampai Bogor
Gempa berkekuatan 6,1 SR mengguncang Banten. Gempa terasa cukup kencang sampai ke Bogor.
Selasa, 23 Jan 2018 14:36 WIB
Gempa berkekuatan 6,1 SR mengguncang Banten. Gempa terasa cukup kencang sampai ke Bogor.
Foto News
Selasa, 23 Jan 2018 14:35 WIB
Gempa mengguncang wilayah Jakarta. Pekerja kantoran pun berhamburan.
Selasa, 23 Jan 2018 14:32 WIB
Gempa 6,1 SR di Kabupaten Lebak, Banten, menggetarkan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Seorang siswi SMK di Sukabumi pingsan saat kejadian tersebut.
Selasa, 23 Jan 2018 14:31 WIB
Musibah memang bisa kapan saja terjadi, salah satunya Gempa yang terjadi di Lebak Banten di kedalaman 10 km yang baru saja terjadi. Ini
Selasa, 23 Jan 2018 14:30 WIB
Beberapa toko di mal tersebut juga bergegas menutup gerainya. Setelah dirasa aman, mereka kembali ke mal dan kini aktivitas mal kembali seperti sedia kala.
Selasa, 23 Jan 2018 14:30 WIB
"Goyang-goyang. Goyang," kata Novanto sambil berjalan menuju mobil tahanan di gedung KPK.
Selasa, 23 Jan 2018 14:28 WIB
BMKG menyebut ada tiga gempa susulan setelah gempa 6,1 skala Richter (SR) pada pukul 13.34 WIB. Gempa susulan itu disebut berkekuatan 3,5 SR.
Selasa, 23 Jan 2018 14:26 WIB
Baru saja terjadi gempa. Pusat gempa berada di Lebak, Banten namun terasa hingga Ibu Kota Jakarta. Perdagangan saham tetap berjalan normal.
Selasa, 23 Jan 2018 14:19 WIB
Saat para pegawai di Balai Kota berusaha menyelamatkan diri dari gempa, massa mahasiswa tetap melangsungkan demo jelang 100 hari kepemimpinan Anies-Sandi.
Selasa, 23 Jan 2018 14:16 WIB
Usai gempa, sejumlah tersangka korupsi yang sedang diperiksa penyidik dibawa turun dari ruang pemeriksaan yang ada di lantai atas Gedung KPK termasuk Novanto