
Kerennya Konsep Ponsel Layar Lipat Galaxy X
Samsung dikabarkan tengah membesut ponsel layar lipat bernama Galaxy X. Nah bagaimana konsep desain ponsel ini?
Samsung dikabarkan tengah membesut ponsel layar lipat bernama Galaxy X. Nah bagaimana konsep desain ponsel ini?
Samsung sudah bereksperimen membuat ponsel lipat pada rentang 2015-2016. Proyek coba-coba itu dinamai Samsung sebagai 'Project V' dan sempat dibatalkan.
Smartphone dengan layar yang bisa dilipat diprediksi bakal diwujudkan oleh Samsung. Dan sudah pasti ponsel teknologi tinggi tersebut dibanderol tidak murah.
Rumor seputar ponsel layar lipat Samsung kembali mengemuka. Galaxy X -- nama ponsel tersebut -- disebut bakal pakai tiga layar.
Ajang MWC 2018 tak cuma jadi panggung Samsung pamer duo Galaxy S9. Di sela-sela acara, bos Samsung bicara sedikit terkait ponsel Galaxy X.
Ponsel layar lipat Samsung atau Galaxy X memang membuat penasaran. Kabar terbaru menyebut jika ponsel ini sudah masuk daftar dukungan di situs Samsung.,