detikHotRabu, 11 Okt 2017 15:55 WIB
Yuk Mampir ke Stan Indonesia di FBF 2017, Ada Bubur Manado hingga Kolak Pisang
Stan Indonesia akan menggelar 'Happy Hour' di hari pertama Frankfurt Book Fair 2017. Di acara ini, pengunjung akan dijamu dengan beberapa menu khas Indonesia.











































