
Kilas Global: Joe Biden Jadi Presiden AS-Kim Jong-un Sempat Menghilang
Sejumlah tokoh dunia mencuri perhatian sepanjang 2021. Sebut saja Joe Biden yang resmi menjadi Presiden AS hingga Kim Jong-un yang dikabarkan menghilang.
Sejumlah tokoh dunia mencuri perhatian sepanjang 2021. Sebut saja Joe Biden yang resmi menjadi Presiden AS hingga Kim Jong-un yang dikabarkan menghilang.
AnTuTu turut merilis daftar 10 HP Android kelas menengah paling kencang periode Desember 2021 untuk menutup tahun. Ini dia daftar lengkapnya.
Ancaman perubahan iklim kian nyata sepanjang 2021. Hal ini dibuktikan dengan sebagian bumi yang sudah mulai berubah. Begini potretnya.
Tahun 2021, yang masih diwarnai pandemi COVID-19, menghadirkan sejumlah jawara di lapangan sepakbola. Senyum dan air mata haru ikut mengiringi momen ini.
Setelah 20 tahun perang, Amerika Serikat menarik pasukan militernya dari Afghanistan. Tak berselang lama, Taliban kembali menguasai negara tersebut.
Di tahun 2021, bulutangkis Indonesia berjaya dengan menggondol Piala Thomas pada Oktober lalu. Ini menyudahi paceklik gelar juara setelah 19 tahun lamanya.
Bagi penikmati hal-hal seram dan mencekam, 10 game horor terbaik sepanjang tahun 2021 ini, bisa menjadi alternatif para gamer.
UEFA merilis daftar 10 pencetak gol terbanyak di level klub dan timnas sepanjang 2021. Berikut nama-namanya.
Sejumlah peristiwa yang menggemparkan terjadi di berbagai belahan dunia dan menjadi sorotan di sepanjang 2021. Mulai dari kerusuhan hingga tsunami COVID-19.
Penjualan Toyota Avanza masih paling banyak sepanjang 2021 ini. Avanza kembali menduduki posisi puncak dalam daftar mobil terlaris di Indonesia.