
Unik! Kue Jahe Ini Didesain Mirip Istana hingga Colosseum Roma
Perayaan Natal identik dengan kue jahe yang ikonik. Didesain dengan beda, kue ini ada yang berbentuk istana hingga bangunan colosseum di Roma, Italia.
Perayaan Natal identik dengan kue jahe yang ikonik. Didesain dengan beda, kue ini ada yang berbentuk istana hingga bangunan colosseum di Roma, Italia.
Setiap negara pasti memiliki tradisi perayaan natal yang berbeda. Tapi ada beberapa negara, yang memiliki tradisi natal berbeda dan cukup menarik untuk dibahas.
Netizen pamer kreasi cake dan dessert istimewa yang pernah mereka beri atau dapat saat Natal. Ada yang bentuknya buah pinus hingga cookies Dinosaurus!