Jumat, 03 Feb 2023 21:37 WIB
Tangisan Istri AKBP Arif Sebut Sambo Hancurkan Karier Suami
AKBP Arif Rachman dituntut 1 tahun penjara soal perusakan CCTV kasus Ferdy Sambo. Tangisan AKBP Arif pecah saat membacakan pledoi.
Jumat, 03 Feb 2023 21:37 WIB
AKBP Arif Rachman dituntut 1 tahun penjara soal perusakan CCTV kasus Ferdy Sambo. Tangisan AKBP Arif pecah saat membacakan pledoi.
Jumat, 03 Feb 2023 21:24 WIB
Chuck Putranto membacakan pleidoi terkait perintangan penyidikan kasus pembunuhan Yosua. Chuck mengaku kecewa karena Ferdy Sambo memanfaatkan loyalitasnya.
Video 20Detik
Jumat, 03 Feb 2023 17:39 WIB
Terdakwa kasus perintangan penyidikan, AKP Irfan Widyanto, mengatakan semua anggota Polri yang terlibat di kasus ini lantaran tertipu oleh Ferdy Sambo.
Jumat, 03 Feb 2023 17:09 WIB
"Semua orang tertipu oleh Bapak Ferdy Sambo. Kami semua ikut terjerumus dalam badai besar ini, apakah ini salah kami?" kata Irfan.
Video 20Detik
Jumat, 03 Feb 2023 15:51 WIB
Nadia Rahma, istri Arif Rachman Arifin, sempat berbicara dengan suaminya soal kekhawatirannya terhadap keselamatan anak hingga meminta sekolahnya diliburkan.
Video 20Detik
Jumat, 03 Feb 2023 15:25 WIB
Istri Arif Rachman Arifin, Nadia Rahma, menangis setelah menyaksikan sidang perintangan penyidikan tewasnya Yosua Hutabarat.
Jumat, 03 Feb 2023 13:56 WIB
Istri AKBP Arif, Nadia Rahma, menangis usai mengikuti sidang kasus perusakan CCTV terkait pembunuhan Brigadir N Yosua Hutabarat yang menjerat suaminya.
Highlight Breaking News
Jumat, 03 Feb 2023 13:49 WIB
Hendra Kurniawan Cs hari ini menyampaikan pembelaan atau pleidoi sebagai terdakwa kasus perintangan penyidikan atau obstruction of justice pembunuhan Yosua.
Video 20Detik
Jumat, 03 Feb 2023 13:35 WIB
Ia mengatakan sampai saat ini ia hanya menjalankan ibadah dengan bekerja.
Jumat, 03 Feb 2023 11:46 WIB
AKBP Arif Rachman Arifin menangis saat membacakan pleidoi atau nota pembelaan dalam kasus perusakan CCTV terkait pembunuhan Brigadir N Yosua Hutabarat.