
Tertangkapnya Ular Piton 3,5 Meter di Klaten yang Hendak Mangsa Bebek
Seekor ular piton dengan panjang sekitar 3,5 meter diamankan di Klaten. Ular tersebut tertangkap saat melilit seekor bebek.
Seekor ular piton dengan panjang sekitar 3,5 meter diamankan di Klaten. Ular tersebut tertangkap saat melilit seekor bebek.
Ular piton sepanjang 3 meter meneror warga Wonosari, Kelurahan Sobo, Banyuwangi selama 2 hari. Beruntung uar tersebut ditemukan dan dievakuasi petugas.