
Eskalator di Stasiun Bekasi Sempat Nyala, tapi Kembali Diperbaiki
Pagi tadi eskalator di Stasiun Bekasi sempat beroperasi. Tapi, karena ada kendala, kini eskalator kembali diperbaiki.
Pagi tadi eskalator di Stasiun Bekasi sempat beroperasi. Tapi, karena ada kendala, kini eskalator kembali diperbaiki.
Eskalator pada peron 3 dan 4 di Stasiun Bekasi yang pernah dapat karangan bungan 'wafat' 100 hari, kini beroperasi kembali.
Eskalator rusak di Stasiun Bekasi menjadi sorotan karena diunggah selama 100 hari oleh seorang warga. Hari ke-100 'wafatnya' eskalator ini diperingati.
Ramai di medsos curhatan pengguna KRL terkait matinya eskalator di Stasiun Bekasi. Karena 100 hari belum dibenahi, aksi tabur bunga untuk memperingati.
Penumpang Kereta Rel Listrik (KRL) menggelar peringatan 100 hari matinya eskalator di Stasiun Bekasi, Rabu (31/1).