SepakbolaRabu, 04 Jul 2018 12:00 WIB
Serangan-Serangan Balik Mematikan di Babak 16 Besar Piala Dunia 2018
Beberapa gol di babak 16 besar Piala Dunia 2018 tercipta lewat skema serangan balik cepat. Gol Kylian Mbappe, Edinson Cavani, dan Nacer Chadli deretannya.












































