detikInetSelasa, 27 Okt 2020 14:26 WIB Zoom Akan Lebih Aman, Rilis Layanan Enkripsi End-to-End Zoom resmi meluncurkan layanan enkripsi end-to-end (E2EE) untuk pengguna baik yang berbayar ataupun gratis hingga membuat obrolan jauh lebih aman.