
Tersangka Terakhir Kasus Pembunuhan Driver GrabCar Ditangkap
Tersangka terakhir dalam kasus pembunuhan Jap Son Tauw, driver GrabCar di Tangerang, ditangkap.
Tersangka terakhir dalam kasus pembunuhan Jap Son Tauw, driver GrabCar di Tangerang, ditangkap.
Proses identifikasi tulang belulang Sofyan, sopir GrabCar korban pembunuhan, juga sudah dilakukan. Apa hasilnya?
Polisi menduga ada 4 pelaku yang menghabisi nyawa korban, Sofyan.
Kepastian ini disampaikan oleh Kapolda Sumatera Selatan Irjen Zulkarnain saat dimintai konfirmasi perihal tewasnya Sofyan, driver GrabCar di Palembang.
Tim Polresta Tangerang kembali menangkap seorang pelaku pembunuhan driver GrabCar Jap Son Tauw (68). Di mana ditangkap?
Tersangka pembunuhan driver GrabCar Jap Son Tauw (68), FF (17), disebut mengaku menggunakan narkoba sebelum menjalankan niatnya merampok.
Polisi meminta perusahaan transportasi online menerapkan pembenahan keamanan agar di kemudian hari tak terulang kasus pembunuhan pengemudinya.
Misteri pembunuhan driver GrabCar Jap Son Tauw (68) mulai terungkap. Pembunuh tega menghabisi nyawa pria tersebut karena hendak merampok.
Perusahaan angkutan online diminta membenahi pengamanan terhadap pengemudinya.
FF (17) dijerat pasal pembunuhan berencana terkait tewasnya driver GrabCar Jap Son Tauw (68).