detikFoodSelasa, 27 Feb 2018 23:03 WIB Asyiknya! Di Kafe Ini Bisa Bermain Ratusan Jenis Board Game Sambil Minum Bir Mengusung konsep kafe terbaru, Draughts menjadi kafe board game pertama di London. Ada lebih dari 500 jenis papan permainan dan berbagai menu bir.