detikFinanceSelasa, 13 Sep 2022 09:49 WIB
Dolar AS Hari Ini Melempem Lagi, Rupiah Menguat ke Level Rp 14.808
Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) terhadap rupiah pagi ini melemah. Dolar AS turun 114 poin (0,76%) ke level Rp 14.808.












































