detikFoodJumat, 26 Okt 2018 21:03 WIB 10 Momen Kulineran Asyik Ala Dewi Melky, Istri Pelawak yang Kece Dewi Fitri adalah istri dari pelawak Melky Bajaj yang ternyata berhasil menyita perhatian netizen. Selain cantik, ia juga suka kulineran.