detikHealthJumat, 21 Des 2018 14:08 WIB
Kisah 'Malaikat' yang Diam-diam Tebus Tagihan Rumah Sakit Pasien Miskin
Zeal Akaraiwai tidak memiliki sayap namun apa yang dilakukannya dianggap masyarakat Nigeria seperti malaikat. Diam-diam membayar tagihan pasien tidak mampu.











































