
Antisipasi Demo, Lalin ke Arah Medan Merdeka Barat Ditutup
Sejumlah elemen massa akan menggelar demo tolak kenaikan harga BBM, Lalu lintas mengarah ke Jalan Medan Merdeka Barat telah ditutup.
Sejumlah elemen massa akan menggelar demo tolak kenaikan harga BBM, Lalu lintas mengarah ke Jalan Medan Merdeka Barat telah ditutup.
350 personel TNI-Polri disiapkan mengamankan aksi demo Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Solo. PKS dikabarkan akan demo menolak kenaikan harga BBM hari ini.
Pukul 11.32 WIB, Jumat (9/9/2022), terlihat kawat berduri dipasang di Jalan Medan Merdeka Barat. Arus lalu lintas di kedua arah pun telah ditutup.
Polda Sulsel membantah oknum anggotanya melontarkan busur panah saat membubarkan demo ricuh di depan UNM pada Senin (5/9) lalu.
Ribuan massa tolak kenaikan harga BBM menggeruduk gedung DPRD Tasikmalaya. Massa menyempatkan untuk mengeluarkan kursi-kursi anggota DPRD.
Kemacetan terjadi di beberapa lokasi imbas demo BBM di Patung Kuda, Jakarta Pusat. Polisi menyampaikan permintaan maaf.
Massa mahasiswa membubarkan diri dari kawasan Patung Kuda dan Kementerian ESDM. Usai menyampaikan sikap penolakan kenaikan harga BBM. Lalin pun kembali normal.
Mahasiswa di Probolinggo menggelar demo kenaikan harga BBM. Demo sempat menyebabkan arus lalin Probolinggo-Situbondo tersendat.
Mahasiswa menggelar demo menolak kenaikan harga BBM di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Kamis (8/9/2022). Mereka sempat membakar ban bekas.
Massa mahasiswa menyampaikan penolakan kenaikan harga BBM di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).