detikSportJumat, 03 Feb 2023 19:35 WIB
Playoff Davis Cup 2023: Indonesia Pasang Rifqi Fitriadi di Laga Pertama
Muhammad Rifqi Fitriadi menjadi petenis Indonesia yang tampil pertama di Playoff Davis Cup 2023. Ia akan menghadapi tunggal kedua Vietnam, Pham Minh Tuan.










































