detikJatimSelasa, 20 Sep 2022 01:33 WIB Gagal Beraksi, 2 Maling Motor Nyaris Tewas Dimassa di Situbondo Dua pelaku curanmor di Situbondo jadi sasaran amuk massa hingga nyaris tewas. Beruntung, dua polisi kebetulan melintas hingga pelaku berhasil diamankan.