detikNewsRabu, 04 Apr 2018 10:48 WIB
Berumur 10 Tahun, Cucu Ratu Inggris Kedapatan Menyetir Mobil
Salah satu cucu Ratu Inggris Elizabeth II kedapatan mengemudikan mobil di sekitar taman Kastil Windsor. Yang membuat heboh, si cucu itu masih berusia 10 tahun.










































