SepakbolaSabtu, 06 Jul 2019 22:56 WIB
Dikabarkan ke Arsenal, Zaha: Sedih dan Jengkel
Wilfried Zaha dikaitkan dengan Arsenal pada musim panas ini. Dia tak tahu apa-apa dan justru merasa sangat sedih dan jengkel.
SepakbolaSabtu, 06 Jul 2019 22:56 WIB
Wilfried Zaha dikaitkan dengan Arsenal pada musim panas ini. Dia tak tahu apa-apa dan justru merasa sangat sedih dan jengkel.
SepakbolaSelasa, 02 Jul 2019 08:05 WIB
Arsenal tertarik kepada penyerang Crystal Palace, Wilfried Zaha. Saudara Zaha, Judicael Zaha, berharap Palace bisa mewujudkan transfer tersebut.
SepakbolaJumat, 28 Jun 2019 07:02 WIB
Komentar positif datang untuk calon pemain baru Manchester United, Aaron Wan-Bissaka. Dia disebut sebagai pribadi yang sedikit bicara banyak bekerja.
SepakbolaKamis, 27 Jun 2019 12:38 WIB
Manchester United makin dekat mendapatkan Aaron Wan-Bissaka. Setan Merah dikabarkan sudah mencapai kata sepakat soal transfer dengan Crystal Palace.
SepakbolaSenin, 24 Jun 2019 18:50 WIB
Harapan Manchester United merekrut Aaron Wan-Bissaka mendekati kenyataan. Bek Crystal Palace itu dikabarkan bakal tes medis dengan Setan Merah.
SepakbolaSelasa, 18 Jun 2019 12:24 WIB
Manchester United telah mengajukan tawaran kedua untuk merekrut bek sayap Crystal Palace Aaron Wan-Bissaka. Meski nilainya sudah dinaikkan, tapi masih ditolak.
SepakbolaRabu, 12 Jun 2019 17:54 WIB
Berkaca pada pengalaman Wilfried Zaha, bergabung dengan Manchester United di usia belia tak menjamin kesuksesan. Aaron Wan-Bissaka diperingatkan soal hal itu.
SepakbolaSelasa, 11 Jun 2019 15:27 WIB
Manchester United belum menyerah mengejar Aaron Wan-Bissaka. The Red Devils menyiapkan uang lebih banyak untuk mengangkutnya ke Old Trafford.
SepakbolaSenin, 10 Jun 2019 04:39 WIB
Aaron Wan-Bissaka jadi incaran Manchester United untuk menambal lini belakang. Upaya The Red Devils memboyong pemain muda Inggris itu dapat penolakan.
SepakbolaSenin, 22 Apr 2019 12:09 WIB
Usai meraih tiket semifinal Liga Europa, Arsenal justru terpuruk saat main di kandang sendiri. The Gunners kalah 2-3 saat menjamu Crystal Palace.