
Pesepakbola Ini Baru 3 Detik Main Langsung Dapat Kartu Merah
Pemain sepakbola Rafa Silva viral setelah mendapat kartu merah hanya 3 detik setelah kick-off. Cruzeiro kalah 0-3 dari Athletico Paranaense.
Pemain sepakbola Rafa Silva viral setelah mendapat kartu merah hanya 3 detik setelah kick-off. Cruzeiro kalah 0-3 dari Athletico Paranaense.
Sebuah momen dari Liga Brasil sedang viral. Ada adegan kartu merah instan di momen itu, ketika pemain sudah diusir keluar lapangan dalam hitungan detik.
Luis Suarez masih gemar memancing emosi lawan dengan berpura-pura kesakitan. Bek Cruzeiro, Marlon, jadi korban. Terpancing emosi, ia membuang sepatu Suarez.
Legenda sepakbola Brasil, Ronaldo, resmi menjadi pemilik Cruzeiro. Ia pun bertekad membawa klub masa mudanya itu kembali ke papan atas Liga Brasil.